Kamis, 06 Oktober 2011

(*_*)RUMAH PERPUSTAKAAN.............(*_*)

dari hobby beranjak menjadi Koleksi Pribadi....

Setiap pergi keluar kota maupun jalan jalan,,,selalu disempatkan untuk membeli buku2 keperluan sekolah semasa sMp,SMA,dan sampai Kuliah....serta novel dan buku2 bacaan yg menarik..,,buku koleksiku juga ada loh buku yg turun menurun dari mamahku hingga tanteku hingga aku...ya mana semua buku itu berguna untukku...hingga akhirnya kamar q penuh seabrek buku2 koleksi yang bermanfaat untukq bahkan saudara2ku yang masih sekolah dan teman2ku...
alhamdulilah yach buku koleksiku dapat berguna bagi orang Lain..







"Koleksi buku itu ga merugikan loh,,karena buku itu gudang ilmu pengetahuan....."

Renungkanlah:

Airmata tidak akan mungkin merubah keadaan.
Semuanya berjalan didalam kenyataan dan kepastian.

Cinta seorang wanita sejati adalah Cinta yang dicurahkan hanya untuk seorang pria saja.
Bila anda belum mengenal arti cinta yang sebenarnya,
janganlah untuk memulainya,tunggulah sampai tiba waktunya.

   Sebab cinta itu manis bagaikan madu
   apabila kita sedang dilanda kebahagiaan.
   Tapi cint juga pahit bagaikan empedu,apabila kita sedang dilanda kebosanan dan kecemburuan.

Maka dari itu pilihlah teman yang selalu setia baik suka maupun duka.
Dalam memilih teman hendaknya harus hati-hati.
Jangan tergoda akan kata-kata yang manis serta muluk muluk.



LIHATLAH KENYATAAN:
    Teman disamping sebagai penghibur dan
    juga dapat mencelakakan kita.















PUISI:

Deritaku

Dalam hatiku menangis
tangis penuh kesedihan
Do'a yang ku panjatkan setiap saat..
tapi mengapa hidupku menderita begini
tak bolehkah aku mengecap kebahagiaan didunia yang fana ini.

    oh................tuhan apa salah dan dosaku
    tegakah kau melihat hambamu sengsara.
    Pada siapa aku mengadu dan
    Pada siapa aku berlindung
    mencari kasih sayang

Tak ada tempat bagiku
hanya derai air mata membasahi pipiku.
Bekerja dan berusaha itu yang dapat aku lakukan.
Oh......angin
sampaikan Keluh deritaku
pada dia yang disana
entah bagaimana nasibku kelak.
akupun tak tahu
biarlah semua itu
Tuhanlah yang akan mengaturnya..


Minggu, 02 Oktober 2011

Sabtu, 01 Oktober 2011

PERANAN ILMU KIMIA DALAM KEHIDUPAN DAN PEMBANGUNAN

 

    Apakah sebabnya ilmu kimia itu demikian penting sehingga kita mempelajarinya? kita sekarang hidup dalam abad modern atau abad IPA.IPA mengubah dybia hidup kita.Ilmu kimia dan bidang bidang IPA yang lain besar perannya untuk memungkinkan kita hidup seperti sekarang yang serba IPA itu.

      Dunia hidup kita adalah dunia kimia.Melalui ilmu kimia kita dapat memahami perubahan - perubahan yang terjadi pada suatu zat di sekitar kita, manfaatnyakan reaksi-reaksi yang berguna dan  mencegah reaksi-reaksi yang merugikan.Pengetahuan tentang ilmu kimia membantu kita memahami peristiwa-peristiwa kimia dan yang sederhana sampai yang rumit, dari pembakaran kayu sampai kepada reaksi nuklir didalam sebuah reaktor nuklir.

 Ilmu kimia membantu kita membuat bahan - bahan baru yang kita perlukan.kita sudah dapat membuat bahan - bahan pakaian sintetik,misalnya rayon,nilon,dan tetoron,untuk menggantikan kapas,wol dan sutera alam yang produksinya tidak mencukupi lagi.dalam bidang pertanian sekarang digunakan berbagai macam pupuk,insektisida, dan pestisida untuk meningkatkan produksi pangan,berbagai macam obat telah ditemukan dan dibuat untuk menjaga kesehatan kita.Pendek kata industri kimia sudah berkembang di semua bidang.

   Di indonesia terdapat banyak bahan mentah untuk industri kimia. Tetapi bahan itu tidak semuanya dapat diolah didalam negeri untuk dijadikan barang yang sudah siap untuk dipakai.kita masih banyak bergantung pada barang - barang impor dari luar negeri.Industri kimia diindonesia perlu dikembangkan dalam masa perkembangan untuk kesejahteraan kita semua.

Dengan bantuan ilmu kimia kita dapat dan terus berusaha memecahkan masalah - masalah kritis yang kita hadapi dalam dunia modern ini sebagai akibat kemajuan IPA dan teknologi. Diantar masalah-masalah itu yang paling gawat dan dapat membahayakan kehidupan di bumi ini ialah pencemaran alam

"JAGAlAH BUMI KITA INI , UNTUK KEBERLANGSUNGAN KEHIDUPAN DIMASA AKAN DATANG"